Tren Sheet Mask atau Masker Berbentuk Lembaran Kertas Ala Korea
Agestia Jatilarasati | 25 November 2018 | 01:00 WIB
TABLOIDBINTANG.COM - Tren perawatan kulit ala Korea tengah digemari wanita Indonesia. Salah satu produk perawatan kulit asal Negeri Ginseng yang sedang naik daun, sheet mask atau masker berbentuk lembaran kertas yang direndam dengan berbagai esens dan serum.
Selain karena praktis, menurut ahli dermatologis Rumah Sakit Siloam Jakarta, dr. Edwin Taniahha, Sp.KK, sheet mask bisa digunakan kalangan muda hingga tua.
Manfaatnya banyak, dari melembapkan wajah secara intensif hingga mencerahkan serta menenangkan kulit.
Baca Juga : Dinyinyiri Tak Mensyukuri Wajah Pemberian Tuhan, Femmy Permatasari Ungkap Alasan Sesungguhnya Oplas
“Karena sifatnya sekali pakai dan bentuknya berbeda dengan masker pada umumnya, cara penggunaan sheet mask juga berbeda. Kalau salah memakai, manfaat yang dicapai tidak maksimal,” terang dr. Edwin.
(ages / gur)
Penulis : Agestia Jatilarasati
Editor : Agestia Jatilarasati
-
Gaya Hidup
Wajah Berminyak Bikin Nggak percaya Diri, Lakukan Perawatan Ini
Seno SusantoJumat, 4 November 2022 -
Gaya Hidup
Cantik dan Glowing, Siapa Sangka Wika Salim Pernah Krisis PD karena Jerawatan
RedaksiRabu, 2 November 2022 -
-
Film Tv Musik
Penjelasan Ivan Gunawan Soal Pro dan Kontra Sportwear di Miss Grand International 2022
RedaksiSelasa, 25 Oktober 2022 -
Gaya Hidup
Ingin Kurus, Pinkan Mambo Habiskan Ratusan Juta untuk Perawatan
Ari KurniawanSenin, 24 Oktober 2022 -
Gaya Hidup
Bukan Cuma Wajah, Organ Intim Wanita Juga Butuh Skincare
Ari KurniawanJumat, 21 Oktober 2022 -
Gaya Hidup
Rekomendasi Model-model Tas Wanita untuk Berbagai Occasion
RedaksiKamis, 20 Oktober 2022 -
-
Berita
Dibilang Jelek, Marshel Widianto Beri Sindiran Menohok: Dari pada Ganteng, Terus KDRT
Vallesca SouisaSelasa, 18 Oktober 2022