Iis Dahlia Sudah Ingatkan Rizki DA, Pernikahan Taaruf Tidak Mudah
TABLOIDBINTANG.COM - Pernikahan Rizki DA dengan Nadia Mustika yang baru sebulan dibina dikabarkan sedang bermasalah. Keduanya bahkan menghapus foto pernikahan di akun Instagram masing-masing.
Sampai sekarang Rizki maupun Nadia belum mau memberikan keterangan soal keretakan rumah tangga mereka. Namun, Iis Dahlia sebagai kerabat dekat mengatakan, Rizki dan Nadia sedang proses untuk saling mengenal lebih dekat.
“Dari awal aku udah bilang penikahan taaruf bukan hal yang mudah sekarang mungkin mereka lagi beradptasi, beradaptsi dihajar lagi sama pemberitaan,” ucap Iis Dahlia di Studio Trans TV, Rabu (2/9).
Menurut Iis, pernikahan dengan proses taaruf harus memiliki kesabaran untuk saling memahami. Iis pun kerap mengingatkan kepada Rizki DA taaruf bukan hal yang mudah.
Sampai sekarang Iis Dahlia memberikan dukungan kepada Rizki DA untuk bisa menghadapi semua persoalan dengan baik.
“Ini lagi adaptasi anak gue, plis jangan diganggu harusnya ya tapi saya selalu bilang ini adalah konsekuensi jadi seorang selebritis apa yang kita lakukan pasti jadi sorotan,” pungkas Iis Dahlia.
(pri)
-
Film Tv Musik
Ulang Tahun Ke-20, Devano Danendra Comeback ke Dunia Tarik Suara
RedaksiMinggu, 25 September 2022 -
Berita
Iis Dahlia Ogah Hilangkan Kumis, Alasannya Lebih Karena Hal Ini
Indra KurniawanRabu, 22 Juni 2022 -
Berita
Iis Dahlia Punya Penghasilan Besar, Sikap Suami Patut Dicontoh
Indra KurniawanSelasa, 21 Juni 2022 -
Berita
Tak Mau Dibodohi Lagi, Rizki DA Cari Jodoh dari Lingkungan Pertemanan
SupriyantoJumat, 27 Mei 2022 -
Berita
Devano Isyaratkan Putus dengan Naura: Jangan Sakitin Nau, Ya
Indra KurniawanKamis, 17 Maret 2022 -
-
Berita
Jadi Duda, Rizki DA Ubah Penampilan dengan Rambut Gondrong
SupriyantoMinggu, 13 Februari 2022 -
Berita
Rizki-Ridho DA Ingatkan Rizky Billar Ikut Pengajian Agar Istiqomah
SupriyantoMinggu, 13 Februari 2022 -
Berita
Ridho DA Geram Rumah Tangganya yang Baru 4 Bulan Dikabarkan Bermasalah
SupriyantoKamis, 10 Februari 2022