Usaha Rumah Karaokenya Disegel, Ini Kata Lyra Virna
TABLOIDBINTANG.COM - Rumah karaoke milik Lyra Virna di Makassar, Sulawesi Selatan, dikabarkan disegel oleh Pemkot setempat. Tindakan tegas itu diambil karena diduga Lyra belum mengantongi sejumlah surat izin beroperasi.
Dikonfirmasi soal ini, Lyra Virna tak mau berkomentar banyak. Dia justru mengaku belum mendapat kabar soal penyegelan tersebut.
"Saya nggak bisa nanggepin kalau belum tahu," kata Lyra Virna, dijumpai usai menjalani sidang kasus pencemaran nama baik di Pengadilan Negeri Bekasi, Jawa Barat, Senin (26/11).
Kendati demikian, Lyra Virna meyakini tempat usahanya sudah memiliki izin dari Pemkot Makassar.
"Saya belum denger, jadi nggak bisa komen. Tapi kalau dibilang izin usaha, InsyaAllah sebelum dibangun izin usaha pasti udah dikantongin dulu," bilang Lyra Virna.
(ari/ari)
-
Berita
Temani Lyra Virna Periksa Kehamilan, Eisha Ingin Adik Perempuan
Indra KurniawanRabu, 29 Januari 2020 -
Berita
Tepis Gosip Pisah, Fadlan Muhammad Dampingi Lyra Virna Periksa Kandungan
Indra KurniawanRabu, 29 Januari 2020 -
Berita
Tepis Gosip Pisah, Fadlan Muhammad Doakan Lyra Virna dan Janinnya
Indra KurniawanJumat, 17 Januari 2020 -
Peristiwa
Lyra Virna Hamil Anak Fadlan Muhammad, Begini Reaksi Sang Ibunda
Indra KurniawanKamis, 16 Januari 2020 -
Peristiwa
Hamil di Usia 38 Tahun, Lyra Virna Bikin Janji Ini pada Sang Janin
Indra KurniawanKamis, 16 Januari 2020 -
Peristiwa
Lyra Virna Hamil Anak Pertama dari Fadlan Muhammad setelah 7 Tahun Menanti
Indra KurniawanKamis, 16 Januari 2020 -
-
-
Berita
Alasan Hakim Bebaskan Lyra Virna Meski Tindakannya Memenuhi Unsur Dakwaan
Ari KurniawanKamis, 24 Januari 2019