Akhir Pekan Ini Ulang Tahun, Pica Priscilla Menunggu Kehadiran Pacar dari Amerika
TABLOIDBINTANG.COM - Hati Pica Priscilla kini tengah berbunga-bunga.
Dia merasa telah menemukan pria calon pendamping hidupnya kelak.
Pria itu adalah seorang berkebangsaan Amerika Serikat. Sayangnya Pica Priscilla masih enggan untuk mengungkap identitas sang pacar.
Tapi yang jelas, di ulang tahun Pica pada 27 Februari nanti, sang kekasih bulenya secara spesial akan datang ke Indonesia.
"Dia mau datang ke Indonesia khusus buat ulang tahun aku," kata Pica Priscilla sambil tersenyum, kepada Tabloidbintang.com, Selasa (23/2).
Baca: Pica Priscilla Mengaku sedang "Penjajakan" dengan Pria Bule Amerika
Sang kekasih, diakui Pica, akan tiba di tanah air pada tanggal 26 Februari mendatang, sehari sebelum perayakan ulang tahun Pica Priscilla ke-28.
Akan seperti apa perayaan ulang tahunnya di tahun ini didampingi sang kekasih?
"Enggak tahu Mas, namanya juga kejutan," kata Pica masih merahasia.
(man/gur)
-
Berita
Soal Albert Lozano, Pica Priscilla: Orang Paling Sabar Sedunia
Abdul Rahman SyaukaniKamis, 20 Juni 2019 -
Berita
Cerita Lucu Perkenalan Pica Priscilla dan Albert Lozano
Abdul Rahman SyaukaniKamis, 20 Juni 2019 -
Berita
Pica Priscilla - Albert Lozano, Cinta Bersemi karena Wawancara
Abdul Rahman SyaukaniSenin, 17 Juni 2019 -
Berita
Pica Priscilla Dampingi Suami saat Ciptakan Karakter Baru di Toy Story 4
Abdul Rahman SyaukaniMinggu, 16 Juni 2019 -
Film Tv Musik
Pica Priscilla Ungkap Inspirasi Suami Membuat Karakter Baru di Toy Story 4
Abdul Rahman SyaukaniMinggu, 16 Juni 2019 -
Film Tv Musik
Karakter-karakter Baru di Toy Story 4 Ternyata Diciptakan Suami Pica Priscilla
Abdul Rahman SyaukaniMinggu, 16 Juni 2019 -
Berita
Pica Priscilla Mengaku sedang "Penjajakan" dengan Pria Bule Amerika
Ari KurniawanSelasa, 23 Februari 2016 -
Berita
Pica Priscilla, Baim Wong dan Oka Antara Bisnis Produk Kecantikan (Bisa Bikin Tirus Seperti Brad Pitt)
Abdul Rahman SyaukaniSelasa, 12 Januari 2016 -
Berita
Pica Priscilla Bilang Hubungannya dengan Baim Wong Hanya Teman
Abdul Rahman SyaukaniJumat, 2 Oktober 2015