Jefri Nichol Menangis Meminta Maaf ke Keluarga dan Penggemar
TABLOIDBINTANG.COM - Jefri Nichol mengakui kesalahannya telah menggunakan narkoba jenis ganja. Apapun alasannya, menurut Jefri, menghisap ganja bukan sesuatu yang dibenarkan.
Aktor tampan berusia 20 tahun itu menangis meminta maaf kepada keluarga, teman, dan semua penggemarnya karena memberikan contoh yang tidak baik.
"Mohon maaf pastinya udah ngecewain mereka dengan kebodohan saya dan semoga tetap bisa memberi dukungan kepada saya," ungkap Jefri Nichol di Polres Metro Jakarta Selatan, Kamis (25/7).
Pemain film Dear Nathan itu menyebut keluarga dan fans lah pihak yang membuatnya tegar menghadapi kasus narkoba tersebut. Jefri Nichol berterima kasih kepada pihak kepolisian yang membantu menyadari kesalahannya.
"Saya terima kasih banget buat yang udah ngasih dukungan. Sangat berterima kasih buat semua pihak, buat tim Bu Vivick, Bu Vivick, keluarga saya, rekan-rekan wartawan makasih semuanya udah membantu saya sadar. Makasih," kata Jefri Nichol.
"(Pihak yang membuat tegar) keluarga saya sama fans, sama orang-orang yang tersayang saya," pungkas Jefri Nichol.
(pri/ari)
-
Berita
Jefri Nichol Ungkap Sosok Artis yang Sulit Didekati untuk Dijadikan Pacar
Indra KurniawanRabu, 20 Juli 2022 -
-
Film Tv Musik
Keluarga Cemara 2 Makin Tinggalkan Film Tiara Andini dan Jefri Nichol
Indra KurniawanKamis, 7 Juli 2022 -
Film Tv Musik
Jefri Nichol hingga Rio Dewanto Jadi Juri Falcon Script Hunt 2022
Ari KurniawanKamis, 7 Juli 2022 -
Berita
3 Bulan Jomlo, Jefri Nichol Bongkar Penyebab Putus dengan Pacar Terakhir
Indra KurniawanMinggu, 3 Juli 2022 -
Berita
Detik-detik Penangkapan Komika Fico Fachriza, Barbuk Diumpeti di Akuarium
Indra KurniawanSenin, 27 Juni 2022 -
Film Tv Musik
Kemistri Jefri Nichol dan Tiara Andini Sukses Bikin Baper
Ari KurniawanSelasa, 21 Juni 2022 -
Film Tv Musik
Menolak Pakai Playback, Totalitas Tiara Andini Dipuji Sutradara Film My Sassy Girl
Ari KurniawanSenin, 20 Juni 2022 -
Film Tv Musik
Tak Hanya Akting, Mahen Juga Isi Soundtrack Film My Sassy Girl
Ari KurniawanSenin, 20 Juni 2022