Park Bo Gum Tidak Menyangka Terkenal di Indonesia
TABLOIDBINTANG.COM - Park Bo Gum siap menggelar Fan Meeting "Oh Happy Day" di The Kasablanka Hall, Kota Kasablanka, Jakarta, Jumat (13/1). Fan meeting ini seakan menjadi bukti popularitas Park Bo Gum di Indonesia.
Namun, Park Bo Gum sendiri mengaku kaget saat tahu dirinya punya banyak fans di Indonesia. "Jujur saya kaget. Ini karena sebelumnya saya tidak pernah ada apa-apa disini dan tidak pernah kesini juga," kata Park Bo Gum dalam konferensi pers di sebuah hotel kawasan Jakarta, Kamis (12/1).
Rasa kaget Park Bo Gum bertambah saat melihat sejumlah fans turut menyambutnya di bandara. "Saya tersentuh bertemu fans yang menunggu di bandara. Saya tidak menyangka melihat mereka," lanjut Park Bo Gum.
Park Bo Gum menilai popularitasnya di Indonesia secara rendah hati. Menurut aktor kelahiran tahun 1993 ini, ketenarannya berasal dari fenomena Hallyu Wave. "Saya berterima kasih banyak karena mendengar bahwa orang-orang Indonesia suka Hallyu," lanjut Park Bo Gum.
Sebagai bentuk apresiasi kepada fans Indonesia, Park Bo Gum berencana memberikan hadiah spesial dalam penampilannya di fan meeting. "Ini akan menjadi hadiah mengejutkan buat fans Indonesia. Nonton aja besok!" kata Park Bo Gum sambil tersenyum.
(dira/gur)
-
Korea
Gong Yoo Dapat Tawaran Main Film Wonderland, Ada Suzy dan Park Bo Gum Juga, Lo!
Rizki Adis AbebaRabu, 11 Maret 2020 -
Korea
Park Bo Gum akan Beradu Peran dengan Bintang Film Parasite di Drama Terbaru
Rizki Adis AbebaJumat, 10 Januari 2020 -
Korea
Cocok Sebagai MC, Park Bo Gum dan Suzy Diharapkan Kembali Dipertemukan di Film “Wonderland”
Rizki Adis AbebaRabu, 25 September 2019 -
Korea
Park Bo Gum Tunjukkan Persahabatan Dengan Anne Curtis Lewat Kicauan Twitter
Rizki Adis AbebaSenin, 29 Juli 2019 -
Korea
Park Bo Gum Dituding Sebabkan Perceraian Song Joong Ki - Song Hye Kyo
Rizki Adis AbebaKamis, 27 Juni 2019 -
Film Tv Musik
Lagunya Dinyanyikan Park Bo Gum, Yovie Widianto Tak Menyangka
Christiya Dika HandayaniSenin, 25 Maret 2019 -
Berita
Park Bo Gum Ungkap Rencana Selain Jadi Aktor hingga Gaya Rambut Favoritnya
Christiya Dika HandayaniSenin, 25 Maret 2019 -
Korea
Sebelum Berpisah dengan Penggemarnya di Indonesia, Park Bo Gum Ucapkan Pesan Ini
Christiya Dika HandayaniMinggu, 24 Maret 2019 -
Film Tv Musik
Fanmeeting, Park Bo Gum Bawakan Lagu Chrisye Hingga Rizky Febian
Christiya Dika HandayaniMinggu, 24 Maret 2019