Jangan Sepelekan Tanah Gambut, Ternyata Berkhasiat untuk Kecantikan Kulit
TABLOIDBINTANG.COM - Selama ini kita mengenal gambut sebagai tanah untuk media tanaman pot dan taman. Namun ternyata, gambut juga bisa membantu dalam merawat kulit tubuh.
“Gambut berguna untuk mencerahkan, membersihkan, menutrisi, dan mengencangkan kulit,” jelas Birgit Huber dari German Cosmetic, Toiletry, Perfumery and Detergent Association (IKW). Lebih lanjut dijelaskan olehnya, bahwa produk perawatan kulit yang mengandung gambut atau ekstrak gambut mendukung metabolisme kulit dan meningkatkan sirkulasi darah sehingga dapat mempercantik kulit.
“Gambut adalah bahan baku yang kaya akan karbon alami yang terdiri dari air dan sebagian tanaman bergizi,” ungkap Huber.
Kurangnya oksigen, lanjutnya, dalam campuran ketika terbentuk di bawah tanah berarti tanaman memertahankan banyak zat aktif mereka seperti mineral dan jejak elemen.
Hal tersebut tidak selalu jelas dari kemasan apakah kosmetik mengandung gambut, namun harus dimasukkan dalam daftar bahan yang dikenal sebagai INCI.
-
Gaya Hidup
Wajah Berminyak Bikin Nggak percaya Diri, Lakukan Perawatan Ini
Seno SusantoJumat, 4 November 2022 -
Gaya Hidup
Cantik dan Glowing, Siapa Sangka Wika Salim Pernah Krisis PD karena Jerawatan
RedaksiRabu, 2 November 2022 -
-
Film Tv Musik
Penjelasan Ivan Gunawan Soal Pro dan Kontra Sportwear di Miss Grand International 2022
RedaksiSelasa, 25 Oktober 2022 -
Gaya Hidup
Ingin Kurus, Pinkan Mambo Habiskan Ratusan Juta untuk Perawatan
Ari KurniawanSenin, 24 Oktober 2022 -
Gaya Hidup
Bukan Cuma Wajah, Organ Intim Wanita Juga Butuh Skincare
Ari KurniawanJumat, 21 Oktober 2022 -
Gaya Hidup
Rekomendasi Model-model Tas Wanita untuk Berbagai Occasion
RedaksiKamis, 20 Oktober 2022 -
-
Berita
Dibilang Jelek, Marshel Widianto Beri Sindiran Menohok: Dari pada Ganteng, Terus KDRT
Vallesca SouisaSelasa, 18 Oktober 2022