Membuat Betis Ramping dengan Gerakan Side to side jump
Yuriantin | 17 Agustus 2019 | 23:00 WIB
TABLOIDBINTANG.COM - Sebagian kaum hawa mengeluhkan tumpukan lemak di betis. Sebab tumpukan lemak di area ini membuat tubuh tampak tak proporsional dan membuat wanita menjadi minder.
Untuk mengatasinya, lakukan gerakan olahraga untuk otot kaki. Gerakan Side to side jump bisa Anda coba.
Gerakan ini adalah salah satu variasi melompat ini melatih kardiovaskular karena meningkatkan detak jantung. Selain, tentunya mengikis lemak di betis.
Cara melakukannya, berdiri tegak dan rapatkan kedua kaki. Kemudian lompat dengan dua kaki ke kiri lalu ke kanan. Ayunkan kedua lengan untuk mendorong tubuh melompat.
Lompatlah selama 30 detik.
(yuri)
Penulis : Yuriantin
Editor : Yuriantin
-
Peristiwa
Sejak 18 Oktober Kasus Gangguan Ginjal Akut pada Anak Terus Menurun
RedaksiSenin, 7 November 2022 -
Gaya Hidup
Teknologi Makin Canggih, Midea Luncurkan Robot Pembantu Ibu Rumah Tangga
RedaksiSenin, 7 November 2022 -
-
-
Gaya Hidup
Aktivitas Padat Bikin Kaum Milenial Abai dengan Imun Tubuh
RedaksiJumat, 4 November 2022 -
-
Gaya Hidup
Indonesia Fitness Summit 2022, Dorong Kesadaran Masyarakat untuk Berolahraga
RedaksiSelasa, 1 November 2022 -
Peristiwa
200 Vial Fomepizole Tiba di Indonesia, Didistribusikan ke Seluruh Rumah Sakit Rujukan
RedaksiSenin, 31 Oktober 2022 -
Gaya Hidup
Mengenal Erotomania Syndrome, Halusinasi Akan Cinta
Vallesca SouisaMinggu, 30 Oktober 2022