Kiat Sederhana Melenyapkan Noda Teh dan kopi pada Pakaian
aura.co.id | 8 September 2020 | 21:00 WIB
TABLOIDBINTANG.COM - Pakaian yang kita gunakan setiap hari rentan terkena noda, salah satunya noda teh dan kopi. Bisa saja tanpa sengaja, baju terciprat atau ketumpahan teh atau kopi.
Namun jangan khawatir, baju kesayangan Anda masih bisa diselamatkan dengan beberapa cara jitu untuk menghilangkan noda akibat percikan teh dan kopi yang membandel.
Langkah pertama yang Anda harus lakukan, lap noda teh atau kopi dengan tisu atau kapas. Jangan basahi noda dengan air, karena nodanya justru akan menyebar.
Baca Juga : Intip Trend Hijab 2023 Berkonsep Leadership
Kemudian buatlah larutan cuka dan air dengan perbandingan 1:3. Rendam bagian pakaian yang terkena noda kopi atau teh dengan larutan air cuka selama 15 hingga 20 menit, kemudian keringkan.
Setelah kering, baju cuci seperti biasa.
Penulis : aura.co.id
Editor : aura.co.id
-
Gaya Hidup
Karakter Risty Tagor yang Mandiri dan Hebat Jadi Inspirasi Tema Kolaborasi Khanza Maryam
Indra KurniawanSenin, 31 Oktober 2022 -
Gaya Hidup
Selain Kesabaran dan Ketajaman Mata, Main Golf Juga Butuh Peralatan Canggih
RedaksiSabtu, 29 Oktober 2022 -
Gaya Hidup
Gandeng 3 Designer Ternama, Daliatex Kusuma Hadirkan The Trilogy of Painted Harmony
RedaksiJumat, 28 Oktober 2022 -
Gaya Hidup
Daliatex Kusuma Kembangkan Dunia Fashion Indonesia Lewat Jakarta Muslim Fashion Week
RedaksiSabtu, 22 Oktober 2022 -
Gaya Hidup
Desainer Dwi Iskandar Bikin Pergelaran Mode di Bali, Sebut Fashion Lampaui Gaya Hidup
RedaksiSabtu, 22 Oktober 2022 -
Gaya Hidup
Rekomendasi Model-model Tas Wanita untuk Berbagai Occasion
RedaksiKamis, 20 Oktober 2022 -
Gaya Hidup
Soal Fashion, Angga Yunanda Selalu Cari yang Nyaman dan Ikuti Suasana Hati
RedaksiSenin, 17 Oktober 2022 -
Gaya Hidup
Berikut Cara Cerdas Mencuci Pakaian Berdasarkan Jenis Pakaian
RedaksiMinggu, 16 Oktober 2022 -
Gaya Hidup
5 Tips Bergaya Simpel Tapi Keren, Dari Tote Bag Sampai Jaket Coach
RedaksiJumat, 14 Oktober 2022