Reaksi Dimas Anggara Saat Ditanya Soal Kabar Kehamilan Nadine Chandrawinata
TABLOIDBINTANG.COM - Nadine Chandrawina dibakabarkan tengah hamil muda dari hasil pernikahannya dengan Dimas Anggara. Kabar kehamilan Nadine sempat menjadi desar-desus di kalangan wartawan.
Ditemui usai acara jumpa pers film Dancing in The Rain di bilangan Senayan, Jakarta, Kamis (11/10), Dimas Anggara menjawab kabar tersebut. Dia sendiri mengaku tidak tahu Nadine Chandrawinata sudah berbadan dua atau belum.
"Kalian tahu dari mana? Aku malah enggak tahu," ucap Dimas Anggara ketika dikonfirmasi perihal kabar kehamilan Nadine Chandrawinata.
Tak lama setelah pertanyaan itu dilayangkan, pihak Screenplay Film meminta awak media mengakhiri pembicaraan.
"Sudah ya Dimas mau ganti baju dulu," kata salah satu PR Screenplay Films.
Dimas Anggara pun beranjak dari tempat duduknya dan mengakhiri pembicaraan dengan awak media.
Nadine Chandrawinata resmi dipersunting Dimas Anggara pada 5 Mei 2018 lalu. Pernikahan mereka kala itu hebohkan publik karena sempat disebut-sebut berbeda keyakinan. Dari sisi usia, Dimas Anggara lebih muda 5 tahun dari Nadine Chandrawinata.
(man / wida)
-
-
Berita
Nadine Chandrawinata Lahiran di Tanggal Cantik, Dimas Anggara: Panggil Saja Djiwa
Indra KurniawanRabu, 23 Februari 2022 -
Berita
Nadine Chandrawinata Pamer USG Anak, Bentuk Hidung Bikin Gagal Fokus
Indra KurniawanSelasa, 15 Februari 2022 -
-
Berita
Tepati Janji, Alasan Nadine Chandrawinata Potong Pendek Rambutnya saat Hamil
RIKKamis, 16 September 2021 -
Berita
Dimas Anggara dan Nadine Chandrawinata Ajak Calon Anaknya Diskusi Soal Nama
RIKRabu, 15 September 2021 -
Berita
Nadine Chandrawinata Soroti Sikap Marcell dan Mischa Chandrawinata saat Tahu Dirinya Hamil
RIKRabu, 15 September 2021 -
Berita
Soal Jenis Kelamin Calon Anaknya, Nadine Chandrawinata - Dimas Anggara Punya Kesepakatan, Apa itu?
RIKRabu, 15 September 2021 -
Berita
Hamil Anak Pertama, Nadine Chandrawinata 2 Bulan Tak Keluar Kamar
RIKRabu, 15 September 2021