Timses Jokowi Bakal Evaluasi Gaya Bicara Maruf Amin saat Debat
TABLOIDBINTANG.COM - Dewan Penasihat Tim Kampanye Nasional Jokowi-Ma'ruf, M. Romahurmuziy, mengatakan timnya akan mengevaluasi gaya bicara calon wakil presiden nomor urut 01 Ma'ruf Amin. Terutama soal manajemen waktu berbicara saat debat capres.
"Karena ini merupakan debat pertama bagi Kiai Ma'ruf, manajemen waktu ini harus menjadi fokus evaluasi kami," ujar Romahurmuziy di Hotel Bidakara, Jakarta pada Kamis, 17 Januari 2019.
Ma'ruf Amin, dalam enam segmen debat kandidat, cenderung pasif dan tak banyak berbicara. Dia hanya berbicara beberapa kali saat menjelaskan soal terorisme.
Eks presenter Tina Talisa, yang ikut memoles penampilan Ma'ruf untuk debat ini, mengakui tidak mudah bagi ulama besar yang terbiasa menjelaskan dalam ceramah, kemudian berdebat di forum politik. "Untuk penampilan perdana ini, kami merasa penampilan Kiai Ma'ruf sudah prima," ujarnya.
-
Peristiwa
Jokowi Kembali Ingatkan Hati-hati Pilih Capres dan Cawapres
RedaksiSelasa, 8 November 2022 -
Peristiwa
Tarif Cukai Dinaikkan, Rokok Makin Mahal, Akankah Konsumsinya Menurun Seperti Diharapkan?
RedaksiSenin, 7 November 2022 -
-
Peristiwa
Berkelana di Ibu Kota Nusanstara Lewat Platform Jagat Nusantara
RedaksiSenin, 31 Oktober 2022 -
Peristiwa
Presiden Jokowi Ikut Berduka Atas Tragedi Halloween Itaewon
RedaksiMinggu, 30 Oktober 2022 -
Peristiwa
Tinjau IKN Lewat Jalur Laut, Jokowi Sampaikan Sejumlah Progres
RedaksiRabu, 26 Oktober 2022 -
Peristiwa
Gangguan Ginjal Akut pada Anak, Jangan Anggap Ini Masalah Kecil
RedaksiSelasa, 25 Oktober 2022 -
Peristiwa
Payung Hukum Jelas, Jokowi Minta Investor Tak Ragu Tanam Modal di IKN
RedaksiKamis, 20 Oktober 2022 -
Peristiwa
Temui Presiden FIFA, Jokowi Pastikan Transformasi Sepak Bola Indonesia Sesuai Standar
RedaksiRabu, 19 Oktober 2022