Pemeriksaan Pablo Benua Terkait Kasus Dugaan Penggelapan dan Penipuan Ditunda
TABLOIDBINTANG.COM - Pablo Benua batal menjalani pemeriksaan lanjutan sebagai tersangka kasus dugaan penipuan, penggelapan, dan pemalsuan kendaraan bermotor, yang sedianya diagendakan hari ini. Hal itu diungkap Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Pol Argo Yuwono.
Namun Argo belum dapat memastikan jadwal pasti Pablo Benua akan diperiksa. Ia memaku akan mengonfirmasinya ke pihak penyidik.
"Pemeriksaan lanjutannya (batal), direncanakan minggu depan. Nanti hari Senin atau Selasa minggu depan, saya akan tanya lagi ke penyidik," kata Argo di Polda Metro Jaya, Kamis (25/7).
Sementara itu, Pablo sempat terlihat digiring seorang petugas kepolisian. Sayangnya ia memilih bungkam saat awak media mencoba menanyakan keadaannya. Pablo pun masu ke gedung Biddokkes Polda Metro Jaya.
Seperti diketahui, Pablo Benua dan Rey Utami lebih dulu ditetapkan sebagao tersangka kasus video ikan asin, yang juga menjerat Galih Ginanjar. Namun setelah dilakukan penyelidikan, ternyata Pablo juga tesandung kasus dugaan penipuan, penggelapan, dan pemalsuan kendaraan bermotor.
(tov/bin)
-
-
Berita
Minta Rey Utami Ajukan Gugatan Cerai, Pablo Benua Dituding Selingkuh
SupriyantoSenin, 7 Desember 2020 -
-
Berita
Barbie Kumalasari Berharap Hubungan dengan Rey Utami Tetap Baik
SupriyantoJumat, 13 November 2020 -
Berita
Rey Utami Sudah Bebas, Bagaimana Nasib Pablo dan Galih Ginanjar?
Ari KurniawanRabu, 11 November 2020 -
-
Berita
Rey Utami Dikabarkan Bebas Oktober Mendatang, Pengacara Belum Tahu Pasti
SupriyantoJumat, 25 September 2020 -
Berita
41 Tahanan Reaktif Covid-19, Rey Utami dan Pablo Benua Diungsikan
Ari KurniawanJumat, 4 September 2020 -
Berita
Rey Utami - Pablo Benua Ajukan Permohonan Pebebasan Bersyarat
Ari KurniawanKamis, 27 Agustus 2020