BJ Habibie Wafat, Pemerintah Imbau Masyarakat Kibarkan Bendera Setengah Tiang
Tubagus Guritno | 11 September 2019 | 20:00 WIB
TABLOIDBINTANG.COM - Presiden RI ketiga BJ Habibie meninggal dunia pada Rabu (11/9/2019) sore. Menteri Sekretaris Negara Prof. Dr. Pratikno, M.Soc.Sc menyatakan pemerintah menetapkan hari berkabung nasional selama tiga hari, yakni 12 - 14 September 2019.
Pratikno pun mengajak masyarakat mengibarkan bendera merah putih setengah tiang hingga berakhirnya hari berkabung nasional.
"Kami imbau masyarakat, kantor, kantor pemerintah dan lembaga negara baik di dalam maupun luar negeri untuk mengibarkan bendera setengah tiang," kata Pratikno, Rabu (11/9) malam.
Pemerintah juga akan memfasilitasi segala keperluan keluarga BJ Habibie baik di rumah duka maupun pemakaman keesokan hari.
Penulis : Tubagus Guritno
Editor : Tubagus Guritno
-
Film Tv Musik
Trailer dan Poster Habibie & Ainun 3 Dirilis, Putra Almarhum BJ Habibie Menangis
Ari KurniawanKamis, 26 September 2019 -
Peristiwa
Melanie Soebono Ceritakan Penolakan Seorang Ibu Setelah Ungkap Keyakinannya
Christiya Dika HandayaniSabtu, 21 September 2019 -
Peristiwa
Ridwan Kamil Ingin Ganti Nama Bandara Kertajati dengan B. J. Habibie, Setuju?
Christiya Dika HandayaniKamis, 19 September 2019 -
Berita
Miris, Anggun Ikut Sedih Makam B. J. Habibie Dijadikan Obyek Selfie
Christiya Dika HandayaniSelasa, 17 September 2019 -
Peristiwa
Tak Sempat Bertemu Langsung, Jefri Nichol Panjatkan Doa untuk BJ Habibie
Altov JoharSenin, 16 September 2019 -
Peristiwa
Makam BJ Habibie Dijadikan Obyek Selfie, Begini Respons Melanie Subono
SupriyantoSenin, 16 September 2019 -
Berita
Makam BJ Habibie Jadi Objek Selfie Warga, Ini Kata Zaskia Adya Mecca
Ari KurniawanMinggu, 15 September 2019 -
Film Tv Musik
BJ Habibie Meninggal Dunia, Lagu Cinta Sejati Puncaki Tangga Lagu iTunes
Christiya Dika HandayaniJumat, 13 September 2019 -
Berita
Viral, Video Mengharukan Presiden Pertama Timor Leste saat Menjenguk BJ Habibie
Christiya Dika HandayaniJumat, 13 September 2019