Raul Lemos Mengharapkan Krisdayanti Berhijab
TABLOIDBINTANG.COM - MENGINJAK usia 40 tahun, di mata suaminya, Raul Lemos, Krisdayanti semakin terlihat dewasa dan lebih religius.
Untuk menjaga sikap dan menghindari godaan pria lain, Raul berharap istrinya mau berhijab.
"Itu salah satunya keinginan saya, tunggu 5 tahun lagi semoga bisa (berhijab). Mari kita tunggu saja," ujar Raul Lemos menyentuh kerudung hijau yang dipaiak Krisdayanti, di kediamannya di kawasan Jeruk Purut, Jakarta Selatan, Selasa (23/3).
Harapan Raul sebenarnya disambut baik oleh Krisdayanti. Mendengar kekhawatiran suami, tidak harus menunggu 5 tahun untuk berubah.
Namun, penyanyi yang akrab dipanggil KD itu pasrah sampai menunggu hidayah yang bisa memantapkan hatinya untuk berhijab.
"Sebenarnya lebih cepat lebih baik tidak harus menunggu lima tahun. Biar adem, karena banyak yang khawatir suami cemburu. Sekarang itu saya Lillahi Ta'ala," ungkap Krisdayanti.
(pri/gur)
-
Berita
127 Tewas Akibat Rusuh di Kanjuruhan, Krisdayanti: Tak Ada Sepak Bola Seharga Nyawa
RedaksiMinggu, 2 Oktober 2022 -
Berita
Terungkap, Perceraian Krisdayanti dan Anang 13 Tahun Lalu Disebabkan Urusan Ranjang
SupriyantoSabtu, 24 September 2022 -
Gaya Hidup
Sempat Heboh dengan DNA Salmon, Krisdayanti Kembali Coba Perawatan Baru
tabloidbintang.comSelasa, 7 Juni 2022 -
Film Tv Musik
Baby Ameena Dapat Penghargaan Perdana, Ashanty dan Krisdayanti Heboh Lakukan Ini
Ari KurniawanKamis, 26 Mei 2022 -
Berita
Krisdayanti Ucap Syukur Atas Pengesahan RUU TPKS Jadi UU oleh DPR
Indra KurniawanSelasa, 12 April 2022 -
Berita
Doa Krisdayanti di Ulang Tahun Pernikahan Pertama Aurel dan Atta Halilintar
SupriyantoRabu, 30 Maret 2022 -
Berita
Doa dan Harapan Krisdayanti di Ulang Tahun Pernikahan ke-11 Bersama Raul Lemos
SupriyantoSelasa, 22 Maret 2022 -
Berita
Bahagianya Krisdayanti Dapat Cucu Pertama dari Atta dan Aurel
Ari KurniawanSelasa, 22 Februari 2022 -
Berita
Perdana Krisdayanti Gendong Cucu Pertama, Rambut Hitam Tebal Baby A Jadi Sorotan
Indra KurniawanSelasa, 22 Februari 2022