Polisi: Kasus Kaesang Pangarep Tak Penuhi Unsur Pidana
TABLOIDBINTANG.COM - Kepala bidang Hubungan Masyarakat Polda Metro Jaya Komisaris Besar Raden Prabowo Argo Yuwono mengatakan perkara dugaan penodaan agama dan ujaran kebencian yang menjerat putra bungsu Jokowi, Kaesang Pangarep tidak memenuhi unsur pidana.
"Kami sudah periksa saksi ahli dan tak termasuk unsur pidananya ya," kata Argo di Mapolda Metro Jaya, Kamis, 6 Juli 2017.
Kendati demikian, kata Argo, pihaknya akan tetap melakukan gelar perkara dan memeriksa pelapor. "Pelapor akan diperiksa besok. Gelar perkara akan tetap kami lakukan sebagai pertanggungjawaban," ujarnya.
Kaesang Pangarep memang diketahui memiliki akun youtube dan kerap mengunggah vlog pribadinya di sana. Video yang dilaporkan Hidayat merupakan video yang diunggah Kaesang Pangarep Mei lalu berjudul #BapakMintaProyek.
-
Berita
Kaesang Pangarep dan Erina Gudono Nikah Desember 2022, Barisan Mantan Jadi Sorotan
SupriyantoKamis, 15 September 2022 -
-
-
Berita
Profil Erina Gudono, Finalis Putri Indonesia yang Disebut Pacar Kaesang Pangarep
SupriyantoSelasa, 14 Juni 2022 -
Berita
Kaesang Pangarep Mesra dengan Finalis Putri Indonesia 2022, Netizen Heboh
SupriyantoSenin, 13 Juni 2022 -
Gaya Hidup
Ilustrasi Wajah Kaesang Pangarep Muncul di Kemasan Makanan Ringan, Apa Katanya?
RedaksiJumat, 7 Januari 2022 -
Berita
Jan Ethes Minta Kado Ulang Tahun Konsol Game Terbaru, Kaesang Pangarep Heran dan Curiga
RIKSenin, 4 Oktober 2021 -
Berita
Ikut Turnamen Pramusim, Raffi Ahmad dan Kaesang Pangarep Perebutkan Total Hadiah 1,1 Miliar
Indra KurniawanSabtu, 12 Juni 2021 -