Reaksi Tara De Thouars Saat Menjadi Juri Acara Super 10 Indonesia RTV

Seno Susanto | 9 Oktober 2019 | 11:15 WIB

TABLOIDBINTANG.COM - Psikolog Tara De Thouars ditemui di acara konferensi pers peluncuran program acara Sekolah Stand Up Milenial dan Super 10 Indonesia di Studio RTV, Cawang, Jakarta Timur, Selasa (08/10). Tara De Thouars menjadi seorang juri pada acara Super 10 Indonesia.

Penulis : Seno Susanto
Editor : Seno Susanto