3 Tips Atasi Masalah Kerutan dan Flek Hitam di Wajah
TABLOIDBINTANG.COM - Bagi wanita penampilan adalah hal yang penting, khususnya yang menyangkut wajah. Jadi tidak heran jika wanita merasa insecure atau khawatir jika terjadi sesuatu pada wajah mereka. Padahal, sangatlah umum terjadi masalah kulit di usia remaja, karena dipengaruhi oleh perubahan hormon.
Saat menginjak remaja, hormon mulai bertambah banyak sehingga muncul jerawat dan bruntusan. Kemudian saat dewasa, kulit tampak kusam karena salah penggunaan kosmetik atau skincare dan sering terkena polusi atau radiasi. Lalu terakhir menginjak usia 40 tahun ke atas, mulai muncul kerutan, kulit kering, dan flek hitam.
Permasalahan kulit tersebut dapat diatasi dengan beberapa cara.
1. Cari penyebabnya. Sebelum menentukan bagaimana cara mengatasi keluhan, perlu dicari penyebabnya yang tepat, apakah faktor ekstrinsik (dari luar) atau faktor intrinsik (dari dalam).
2. Pilih produk skincare yang cocok sesuai jenis dan permasalahan kulit. Jika kulit wajah berminyak, gunakan skincare yang sifatnya water-based dan Jika kulit sensitif, gunakanlah skincare yang terbuat dari bahan-bahan alami.
3. Beberapa produk yang harus diperhatikan cara dan urutan pemakaiannya, contohnya hanya boleh 1x sehari saja, jangan digosok kencang-kencang, digunakan dengan cara dikompres, di tap-tap dan lain-lain.
Untuk mengatasi masalah kulit, dr Ekles Skincare yang sudah terverifikasi BPOM dan halal hadir untuk membantu wanita Indonesia mendapatkan kulit wajah yang cantik dan sehat.
dr Ekles Skincare memiliki berbagai macam produk premium, Mandelic skin treatment essence, Oxyglow Series, AExpert Series by dr Ekles, dan drEwhite yang memiliki berbagai macam fungsi untuk perawatan kulit wajah.
"Saya juga rutin memberikan informasi terkini melalui Instagram @dreklesskincare tentang segala hal terkait skincare," kata dokter Ekles dalam siaran pers yang diterima wartawan baru-baru ini.
Presenter acara kesehatan di tvOne ini juga aktif berkomunikasi dengan pelanggannya.
"Biasanya pelanggan bertanya tentang skincare apa untuk mencerahkan, mengatasi permasalahan kulit kering, berjerawat, penuaan dini dan berbagai masalah kulit lainnya," jelas dokter Ekles.
Kepercayaan pelangan pun dibuktikan dengan penghargaan Superbrands Awards 2023 yang diterima Dr Ekles Skincare. Seperti yang dilansir pada laman instagram @dreklesskincare, dr Ekles Skincare meraih penghargaan sebagai best brand skincare di tahun 2023.
Dengan meraih penghargaan ini, dr Ekles Skincare semakin termotivasi untuk terus memberikan kualitas terbaik kepada para pelanggan dan mempertahankan standar tinggi dalam dunia perawatan kulit.
-
Gaya Hidup
5 Rutinitas Orang Korea yang Membuat Kulit Awet Muda
Vallesca SouisaRabu, 9 November 2022 -
Berita
Dinyinyiri Tak Mensyukuri Wajah Pemberian Tuhan, Femmy Permatasari Ungkap Alasan Sesungguhnya Oplas
Indra KurniawanRabu, 9 November 2022 -
Gaya Hidup
Ingin Wajah Cerah dan Sehat, Vicky Shu Pilih Perawatan Alami daripada Operasi Plastik
RedaksiSabtu, 5 November 2022 -
Gaya Hidup
Wajah Berminyak Bikin Nggak percaya Diri, Lakukan Perawatan Ini
Seno SusantoJumat, 4 November 2022 -
Gaya Hidup
Cantik dan Glowing, Siapa Sangka Wika Salim Pernah Krisis PD karena Jerawatan
RedaksiRabu, 2 November 2022 -
-
Film Tv Musik
Penjelasan Ivan Gunawan Soal Pro dan Kontra Sportwear di Miss Grand International 2022
RedaksiSelasa, 25 Oktober 2022 -
Gaya Hidup
Ingin Kurus, Pinkan Mambo Habiskan Ratusan Juta untuk Perawatan
Ari KurniawanSenin, 24 Oktober 2022 -
Gaya Hidup
Bukan Cuma Wajah, Organ Intim Wanita Juga Butuh Skincare
Ari KurniawanJumat, 21 Oktober 2022