Lirik Lagu Rayu - Marion Jola
TABLOIDBINTANG.COM - Marion Jola semakin menunjukkan eksistensinya di dunia musik. Tepat pada 19 Juli 2019 kemarin, penyanyi jebolan Indonesian Idol ini merilis single barunya berjudul Rayu. Sama seperti single Marion Jola lainnya, Rayu juga merupakan karya dari kolaborasi tiga musisi, Lale Ilman dan Nino. Lagu ini pun menjadi salah satu single yang terdapat dalam albumnya terbarunya bertajuk MARION.
Berikut lirik lagu Rayu - Marion Jola
Bukan ku tak tersipu
Bukan ku tak butuh kata kata
Tapi ku meragu
Apa kau anggap cinta ini berbeda
Meskipun telah sempurna
Cintamu bagai mimpi yang nyata
Kuingin hatiku
Bertekuk lutut tak berdaya
Terbunuh rayumu
Katakanlah
Buat ku membatu
Tenang diamku membisu
Jangan buat ku berpaling
Mencari cinta yang lain
Oh pecahkan sunyimu
Meski kucinta kau dalam hening
Kubutuh kata kata
Bunuhku dengan kata rayumu
Kuingin engkau tahu
Bukan hatiku tak cinta kamu
Di dalam hatiku
Kuucap indah manis cintaku
Tanpa kuberkata
Katakanlah
Buat ku membatu
Tenang diamku membisu
Jangan buat ku berpaling
Mencari cinta yang lain
Oh pecahkan sunyimu
Meski kucinta kau dalam hening
Kubutuh kata kata
Bunuhku dengan kata rayumu
Katakanlah
Buat 'ku membatu
Tenang, ku diam membisu
Jangan
(dika)
-
Film Tv Musik
Marion Jola Gandeng Teza Sumendra Lantunkan Jatuh Cinta Untuk Film Keluarga Cemara 2
Vallesca SouisaSabtu, 4 Juni 2022 -
Film Tv Musik
Rilis Single "Overthinking", Marion Jola: Waktunya Mengeluarkan Karya dari Pikiran, Hati dan Diriku Sendiri
Vallesca SouisaJumat, 11 Februari 2022 -
Film Tv Musik
Marion Jola Kembali Menyapa Penggemarnya dengan “Overthinking”
RedaksiJumat, 11 Februari 2022 -
Berita
Gegara Terapkan Sistem Baru, Marion Jola Bisa 3 Bulan Menganggur
Indra KurniawanSabtu, 16 Oktober 2021 -
Berita
Penampilannya Disebut Lebih Tua dari Umurnya, Ini Tanggapan Marion Jola
SupriyantoSelasa, 15 Juni 2021 -
Berita
Marion Jola Ultah ke-21, Banyak yang Mengira Usianya di Atas 25 Tahun
Indra KurniawanSenin, 14 Juni 2021 -
Film Tv Musik
Malam Ini, Slank, Afgan, dan Marion Jola Gebrak Panggung Grand Final Indonesian Idol Special Season, Siapa Jagoan Anda?
Indra KurniawanSenin, 19 April 2021 -
Film Tv Musik
Sukses Melambungkan Marion Jola, Tiga Musisi Ini Buatkan Lagu untuk Ziva Magnolya
Indra KurniawanKamis, 14 Mei 2020 -