Seminggu Mualaf, Ini Yang Dirasakan Deddy Corbuzier
Herri Hermawan | 28 Juni 2019 | 16:33 WIB
TABLOIDBINTANG.COM - Satu minggu lalu, Deddy Corbuzier resmi memeluk agama Islam. Adapun lokasi yang dipilih Deddy untuk melafalkan Dua kalimat Syahadat adalah di pondok pesantren Ora Aji, Yogyakarta milik Gus Miftah.
Seminggu setelah menjadi mualaf, Deddy Corbuzier menjalankan salah satu ibadah wajib, yakni Solat Jumat. Sebagai guru sekaligus teman, Gus Miftah secara khusus datang ke rumah Deddy untuk mengajarkan tata cara Solat Jumat yang benar.
Apa kira-kira yang dirasakan Deddy Corbuzier setelah satu minggu menjadi mualaf? Bagaimana dengan solat Jumat yang baru ia lakukan?
Penulis : Herri Hermawan
Editor : Amank Abdul Rachman
-
[VIDEO] Vicky Prasetyo tantang Deddy Corbuzier Adu Tinju Di Selebriti Holywings
Ari KurniawanRabu, 23 Februari 2022 -
[VIDEO] Dewi Perssik Bicara Tentang Perubahan Aldi Taher
Seno SusantoSenin, 1 Februari 2021 -
[VIDEO] Penuh Haru, Vicky Prasetyo Resmi Lamar Kalina Octarani
Ari KurniawanSenin, 25 Januari 2021 -
[VIDEO] Vicky Prasetyo Resmi Jadian Dengan Kalina Oktarani
Ari KurniawanKamis, 3 Desember 2020 -
Kiswah Makam Nabi Muhammad SAW Hadir di Milad Pondok Pesantren Ora Aji
Herri HermawanSenin, 4 November 2019 -
Deddy Corbuzier Ungkap Alasan Masuk Islam di Depan Ribuan Jamaah
Herri HermawanSenin, 4 November 2019 -
Deddy Corbuzier Hadir di Ulang Tahun Pondok Pesantren Gus Miftah
Herri HermawanSenin, 4 November 2019 -
-
Mualaf, Gimana Dengan Anak Deddy Corbuzier?
Herri HermawanSenin, 1 Juli 2019