Ritual Via Vallen Sebelum Naik Panggung
Herri Hermawan | 12 Januari 2018 | 19:15 WIB
TABLOIDBINTANG.COM - 2017 bisa dibilang merupakan tahun keemasan pedangdut Via Vallen. Melalui single Sayang, dia mencuri perhatian penggemar musik dangdut Tanah Air.
Dikenal luas masyaarakat pecinta musik dangdut, saat ini Via Vallen mengaku mempunyai jadwal manggung yang padat.
Tak seperti dahulu sebelum terkenal, kini acara Via Vallen selalu dipadati oleh fans yang menamakan diri Vyanisty.
Demi melancarkan segala acara yang diisinya, Via Vallen selalu melakukan beberapa ritual atau kebiasan sebelum naik panggung.
Apa saja ritual Via Vallen sebelum naik panngung? Bagaimana cara Via mengatasi keselahan saat bernyanyi di depan penonton?
Penulis : Herri Hermawan
Editor : Amank Abdul Rachman
-
Berita
Via Vallen Pendarahan Akibat Keguguran hingga Nyaris Kehilangan Nyawa
SupriyantoJumat, 28 Oktober 2022 -
Berita
Sah! Via Vallen Jadi Nyonya Chevra Yolandi dengan Saksi 2 Menteri Jokowi
Indra KurniawanJumat, 15 Juli 2022 -
Film Tv Musik
Hari Ini Via Vallen dan Chevra Yolandi Menikah, Disiarkan Langsung di Indosiar
Indra KurniawanJumat, 15 Juli 2022 -
Berita
Lebih dekat dengan Chevra Yolandi, Vokalis Band Melayu yang Akan Menikahi Via Vallen Esok Pagi
Indra KurniawanKamis, 14 Juli 2022 -
-
Berita
Lamar Via Vallen, Chevra Yolandi Bawa Seserahan Berisi Barang Mewah
SupriyantoKamis, 12 Mei 2022 -
Berita
Momen Haru Via Vallen Dilamar Chevra Yolandi Dijadikan Video Klip Lagu Terbaru
SupriyantoKamis, 12 Mei 2022 -
-
Film Tv Musik
Via Vallen Bersaing dengan Happy Asmara di Anugerah Dangdut Indonesia 2021
Ari KurniawanSelasa, 23 November 2021