Ini Daftar Harga Tiket Konser Bruno Mars di Jakarta
TABLOIDBINTANG.COM - BRUNO Mars kembali akan menghibur penggemar di Jakarta.
Dipromotori Marygops Studios, Dyandra Entertainment, dan Midas Promotions, Bruno siap menggelar konser dunia bertajuk The Moonshine Jungle Tour pada 24 Maret 2014 mendatang. Tur dunia Bruno sendiri sudah mulai sejak 22 Juni 2013.
"Kami sangat gembira mendapat respon positif dari tim Bruno Mars atas kemungkinan melebarkan cakupan konser The Moonshine Jungle Tour untuk para penggemar Bruno Mars di Indonesia," Shaane Harjani, Managing Director dari Marygops Studios.
Pihak promotor telah merilis harga tiket konser Bruno di Jakarta. Berikut detail harganya:
Purple (Numbered Seating) Rp 800,000
Blue (Numbered Seating) Rp 1,400,000
Green (Free Standing) Rp 1,500,000
Yellow (Numbered Seating) Rp 2,000,000
Pink (Numbered Seating) Rp 2,500,000
Red Box (Numbered Seating VIP) Rp 3,500,000 (Limited)
Tiket mulai dijual 13 Desember 2013 pukul 11.00 WIB di situs berikut: www.rajakarcis.com www.tiket.com, www.dyandratiket.com, dan www.kiostix.com
(ray/gur)
-
Peristiwa
Tanggapi Kebijakaan KPID Jabar, Bruno Mars Trending di Twitter
TEMPOKamis, 28 Februari 2019 -
Berita
Nonton Konser Bruno Mars, Cita Citata Berterima Kasih Pada Penggemar
Ulfa Gusti UtamiSabtu, 7 Juli 2018 -
Hollywood
Daftar Pemenang Billboard Music Awards 2018: Ed Sheeran, Bruno Mars, Sampai BTS
Andira PutriSenin, 21 Mei 2018 -
-
Hollywood
Ed Sheeran Hingga BTS, Ini Daftar Pemenang iHeart Radio Music Awards 2018
Andira PutriSenin, 12 Maret 2018 -
Film Tv Musik
Garap Video Klip Single Terbaru, Erevano Terinspirasi Bruno Mars
Altov JoharRabu, 7 Maret 2018 -
-
Hollywood
Cita-cita Kecil Bruno Mars: Menjadi Seperti Elvis Presley
YuriantinSabtu, 10 Februari 2018 -
Hollywood
Michelle Obama Dapat Kejutan Spesial di Konser Bruno Mars
Christiya Dika HandayaniSelasa, 3 Oktober 2017