Lama Tak Jumpa, Begini Penampilan Terbaru Dahlia Poland

Seno Susanto | 7 Juni 2018 | 19:45 WIB

Dahlia Poland saat ini tengah menikmati waktunya untuk mengurus putra sulungnya, James Nathaniall Christian Halomoan yang kini sudah berusia dua tahun.

TABLOIDBINTANG.COM - Aktris Dahlia Poland ditemui seusai menjadi bintang tamu acara Brownies, Trans TV, Tendean, Jakarta Selatan, Kamis (07/06). Dahlia Poland ikut merayakan lebaran bersama keluarganya di Bandung.

Penulis : Seno Susanto
Editor: Seno Susanto
Berita Terkait