Keluarga Dwi Sasono Tampil Kompak Dengan Style Senada Berwarna Cokelat dan Kuning

Seno Susanto | 23 Januari 2019 | 12:30 WIB

Widi Mulia tampil cantik dengan dress berwarna kuning dengan aksen rumbai pada kerahnya, dipadu padankan dengan make up yang natural.

TABLOIDBINTANG.COM - Penyanyi Widi B3 ditemui saat hadir di acara malam penghargaan Piala Maya ke 7 di Wyndham Casablanca Hotel, Jakarta Selatan, Sabtu malam (19/01). Widi bersama sang suami Dwi Sasono dan sang putri Widuri ikut menghadiri acara tersebut.

Penulis : Seno Susanto
Editor: Seno Susanto
Berita Terkait