Kimberly Ryder dan Edward Akbar Tampil Serasi Berbusana Tenun Ikat

Seno Susanto | 18 Maret 2019 | 12:30 WIB

Kimberly Ryder dan Edward Akbar menikah sejak Agustus 2018 di Jakarta. Sampai sekarang Kimberly dan suami santai meski belum juga menunjukan tanda kehamilan.

"Santai aja sih. Jalanin biasa saja," ujar Kimberly Ryder.

TABLOIDBINTANG.COM - Kimberly Ryder dan Edward Akbar saat ditemui di acara Indonesian Movie Actors (IMA) Awards 2019 yang diselenggarakan di Studio 14 MNC, Kawasan Kebon Jeruk, Jakarta Barat, Kamis (14/03).

Penulis : Seno Susanto
Editor: Seno Susanto
Berita Terkait