Gaya Lady Rocker Gabriella Larasati, Pemeran Sonya di Sinetron STJC

Seno Susanto | 29 Desember 2017 | 15:15 WIB

Bagi pecinta sinetron Siapa Takut Jatuh Cinta (STJC), nama Gabriella Larasati mungkin sudah tak asing lagi. Dia adalah pemeran Sonya, cewek manja yang terobsesi dalam mendapatkan cinta seorang cowok.

TABLOIDBINTANG.COM - Dara cantik bernama Gabriella Larasati saat ditemui di lokasi syuting sinetron SIapa Takut Jatuh Cinta di Hotel Mercure, Ancol, Jakarta Utara, Rabu (28/12). Gabriella Larsati berperan sebagai Sonya, tokoh antagonis bersama Maureen Daryanani yang berperan sebagai Bianca.

Penulis : Seno Susanto
Editor: Seno Susanto
Berita Terkait