Omaswati Tetap Tampil Ceria dan Enerjik di Usia 52 Tahun

Seno Susanto | 18 September 2018 | 18:30 WIB

Omas Wati prihatin mendengar kondisi Mat Solar yang saat ini lemah karena terkena stroke.

TABLOIDBINTANG.COM - Omaswati ditemui seusai menjadi bintang tamu acara Brownis, Trans TV, Tendean, Jakarta Selatan, Selasa (18/09). Omaswati tetap tampil enerjik di usia 52 Tahun.

Penulis : Seno Susanto
Editor: Seno Susanto
Berita Terkait